Saat ini, konsumsi energi di dunia sedang meningkat drastis. Perlunya upaya organisasi atau perusahaan dalam mencapai keberlangsungan masa depan yang seimbang tanpa merusak lingkungan dan penggunaan energi melalui sistem manajemen energi yang baik dan tepat. Salah stau upaya tersebut dapat melalui penerapan system manajemen energi berdasarkan standar ISO 50001:2018 yang untuk membangun, menerapkan, memelihara, dan meningkatkan sistem manajemen energi.
ISO 50001 merupakan standar yang digunakan untuk mengelola kinerja energi termasuk efisiensi dan konsumsi energi, menggunakan model Sistem Manajemen dengan pendekatan siklus Plan, do, check, action untuk perbaikan berkelanjutan. Adapun perbedaan yang terdapat dari ISO 50001 versi sebelumnya seperti yang dituangkan dalam infografis berikut ini: